cover
Contact Name
Husna Parluhutan Tambunan
Contact Email
jpkm.lpm@unimed.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpkm.lpm@unimed.ac.id
Editorial Address
LPPM Universitas Negeri Medan Jalan Willem Iskandar, Pasar V Medan Estate, Kec.Medan Tembung, Sumatera Utara 20221 Telephone: (061) 6618754 FAX: (061) 6614002 / 6613319
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
ISSN : 08522715     EISSN : 25027220     DOI : 10.24114
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Medan (LPPM UNIMED) adalah peer-reviewed journal yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian kepada masyarakat dan penelitian terapan lainnya. Artikel-artikel yang dipublikasikan di JPKM LPPM UNIMED meliputi hasil-hasil penelitian ilmiah asli, artikel ulasan ilmiah yang bersifat baru, atau komentar atau kritik terhadap tulisan yang ada dimuat di JPKM LPPM UNIMED maupun dalam terbitan berkala ilmiah lainnya. JPKM menerima manuskrip atau naskah artikel dalam bidang riset terapan dan hilirisasi hasil penelitian ilmiah kuantitatif maupun kualitatif berbasis komunitas kedalam format pengabdian masyarakat yang mencakup bidang keilmuan yang relevan mencakup: Sosial Kependidikan Sains Keolahragaan Bahasa Bisnis dan Ekonomi Teknik dan Kejuruan Kesenian
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 19, No 74 (2013)" : 12 Documents clear
PEMANFAATAN SEBUAHAPLIKASI GITAR PLAYER YANGMENGGUNAKAN TEKNOLOGIJAVA MOBILE(J2ME)PADAHANDPHONEDAN SEJENISNYA Adina Sastra Sembiring
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4755

Abstract

Teknologi mobile merupakan teknologi yang sangat populer pada saat ini. Saat ini banyak aplikasimobile yang beredar. Melihat perkembangan aplikasi mobile yang semakin pesat maka proyek akhir inimengangkat judul tentang Aplikasi Gitar Player Menggunakan Teknologi Java Mobile Pada Handphoneyaitu bagaimana membuat sebuah aplikasi untuk memainkan alat musik gitar di perangkat mobile.Terdapat 4 mode dalam aplikasi ini, yaitu Single Chromatic dan Single Diatonic yaitu membuntikannada/not serta Full Chromatic dan Full Diatonic yaitu cara membunyikan akor-akor atau kunci-kuncinada, serta terdapat fungsi record dan playback. Single Chromatic merupakan salah satu menu yangmemainkan lagu per-nada/not dalam tangga nada kromatik, sedangkan Single Diatonic merupakansalah satu menu yang memainkan lagu per-nada/not dalam tangga nada diatonik. Full Chord Chromaticmemainkan akor-akor kromatik yang ada pada lagu. Full Chord Diatonic memainkan akor-akor diatonikyang ada pada lagu. Cara kerja dari aplikasi ini adalah dengan cara mengambil/me-load file audio(*.mid) dan file visual (*.png) pada direktori masing-masing. Pada Single Chord dan Full Chord terdapatfasilitas playback (memainkan kembali nada-nada yang telah disusun), save (menyimpan nada/not yangtelah dususun dan dapat dimainkan kembali pada menu Load Nada/Chord. Pada menu Full ChordChromatic terdapat fasilitas options untuk memberikan pilihan jenis akor yang dimainkan (ChordMajor/Minor).
PENGARUH KEADILAN PROSEDURAL TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PADA INNA DHARMA DELI Dedy Husrizal Syah
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4760

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh Keadilan Prosedural terhadap Kinerja Manajerial diHotel Inna Dharma Deli Medan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 40 sampel yangdiambil langsung dari semua populasi penelitian yaitu general manager, para manager departemen,kepala-kepala bagian dan kepala-kepala seksi di Inna Dharma Deli Medan. Hasil penelitian inimenunjukkan secara signifikan bahwa keadilan prosedural tidak berpengaruh terhadap kinerjamanajerial.Hal ini menunjukkan bahwa 8,3%keadilan prosedural. Sisanya sebesar 91,7%dipengaruhioleh variabel lain yang tidak dijelaskan oleh model penelitian ini.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPEGROUP INVESTIGATIONTERHADAP HASILBELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAANDI SMK PRAYATNA MEDAN T.P2012-2013 Bangun Napitupulu
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4751

Abstract

Permasalahan dalam penenlitian ini adalah rendahnya hasil belajar kewirausahaan siswa.Penelitian inibertujuan untuk mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif  Tipe Group InvestigasionTerhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Di SMK Prayatna Medan TahunPembelajaran 2012-2013. Penelitian ini dilaksanakandi SMK Prayatna Medan kelas XI AP.Populasidalam penelitian ini adalah seluruh kelas XI AP yang terdiri dari 3 kelas. Sampel dalam penelitian initerdiri dari 2 kelas yaitu kelas XI AP IIsebagai kelas eksperimen dan  dan XI AP  III sebagai kelas kontrol.Tehnik pengambil sampel yang digunakan adalah secara acak. Istrumen atau tekhnik pengumpulan datadalam penelitian ini adalah tes hasil belajar kewirausahaansiswa  dalam bentuk multiple choise.Hasilanalisis data menunjukkan bahwanilai rata-rata kelas eksperimen sebesar 76dengan simpangan bakusebesar 10.58. Sedangkan nilai rata-rata kelas kontrol adalah sebesar 62.83 dengan simpanganbaku10.56. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan rumus statistik uji t. dengan dk = n1+n2–2 pada taraf signifikan 95%. Dari hasil perhitungan hipotesis diperoleh thitung sebesar 5.111 dan   ttabel sebesar 1.672. Dengan demikian Hipotesis diterima. Dari hasil tesebut dapat disimpulkan bahwa adapengaruhModel Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigationterhadap hasil belajar siswapadamata pelajaran Kewirausahaan diSMKPrayatnaMedan  TahunPembelajaran 2012/2013.
EKSPERIMENTASI METODEDISCOVERY GUIDETERHADAP HASIL BELAJAR MATA KULIAH STRATEGIPEMBELAJARAN PENJAS DITINJAU DARI KEMAMPUANAWAL MAHASISWAPRODI PJS Ika Kusumasari
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4756

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajarmengajar menggunakan gayakomandodalammata kuliah Strategi Pembelajaran Penjas ditinjau dari kemampuan awal melaluieksperimentasi metode pembelajaran discovery guidepada mahasiswaPJS Regular A angkatan 2009T.A2011/2012. Dari hasil pre-test yang dilakukan diketahui bahwa kemampuan mahasiswa dalammelakukan hasil pre-testmengajar menggunakan gaya komandomasih tergolong rendah.Penelitian inimenggunakan metode penelitian kuantitatif (nilai hasil belajarmahasiswa) yang dapat dianalisis.Dalamhal ini peneliti menggunakan analisis statistik deskriptif. Misalnya mencari nilai rata-rata, presentasekeberhasilan belajar, dan lain-lain.Sampel dalam penelitian ini adalahpada mahasiswaPJS Regular Aangkatan 2009T.A 2011/2012yang berjumlah 32 orang. Untuk mengumpulkan data menggunakanlembar pengamatan, yang selanjutnya dianalisis dengan cara deskriptif secara persentase. Hasilpenelitian yang diperoleh bahwa hasil belajar mengajar menggunakan gaya komandopada siklus Isebesar 46,87%, kemudian meningkat menjadi 87,5% pada siklus II. hasil belajar mengajarmenggunakan gaya komandomahasiswa siklus I secara keseluruhan masih mencapai 62%. Kemudianpada siklus II berdasarkan hasil refleksi ternyata membawa peningkatan menjadi 74,75%.Penelitian inimenyimpulkan bahwa metodediscovery guidedapat memberikan pengaruh yang signifikan terhadaphasil belajar mengajar mengajar menggunakan gaya komando dalammata kuliah strategiPembelajaran PenjaspadamahasiswaPJS Regular A angkatan 2009T.A 2011/2012.
PENGEMBANGAN SOFT SKILL DAN KOGNITIF MELALUI PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISTIK Fahri Haswani; Yeni Erlita
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4761

Abstract

Soft Skill dan Hard Skill merupakan dua jenis keahlian yang harus ditingkatkan kematangannya dalamdiri mahasiswa. Kematangan kedua jenis skill ini akan maksimal dilakukan jika mahasiswa diberikanproses pembelajaran yang bersifat aktif sehingga mahasiswa mampu membangun sendiripengetahuannya. Dengan pendekatan konstruktivistik dosen berperan sebagai fasilitator agarmahasiswa mampu merekonstruksi kognitif atau pengetahuannya sesuai dengan situasi yang nyatadengan mengikutsertakan soft skill sebagai bagian dari proses pembelajaran . Beberapa strategipembelajaran konstruktivistik yang bisa diterapkan adalah problemsolving, seminar, group discussion,report and review activity, mini research.
PENGARUH PEMBERIAN JAMBU BIJI MERAH TERHADAP PERUBAHANPERUBAHAN KADARMALONDIALDEHIDE YANG MENDAPAT AKTIVITAS FISIK MAKSIMAL PADAPEMAIN SSB GARUDA BINTANG KAB. DELI SERDANG Zulfachri Zulfachri
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4752

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian jambu biji merah terhadap perubahanmalondealdehide yang mendapatkan latihan fisik maksimal berupa lari 300 meter pada Pemain Sepak BolaGaruda Bintang Kab.Deli Serdang. Jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan populasi pemain SSBGaruda Bintang Kab.Deli Serdang. Teknik perolehan sampel yang digunakan adalah total samplingkesluruhan populasi yang memenuhi karteria sampel, sampel yang digunakan sebnyak 15 orang. Penelitianini berlangsung selama 2 minggu dengan frekuensi tiga kali pertemuan selama 2 minggu. Pertemuanpertama  untuk mengambil sampel pre-test dan pertemuan kedua dan ketiga pengambilan post-test.Instrument penelitian dengan mengukur kadar malondialdehide dalam darah. Untuk mengukurnya adalahdengan pemeriksaan di laboratorium Terpadu Universitas Sumatera Utara. Dari hasil analisi data yangdilakukan dengan uji-tdua pihak diperoleh bahwa  thitung < ttabel, artinya terdapat penurunan untuk kadarmalondealdehide pada kelompok yang di berikan jambu biji merah selama perlakuan dan terdapatpeningkatan kadar malondialdehide pada kelompok yang tidak di berikan jambu biji merah sehingga dapatdiperoleh kesimpulan ba hwa “ terdapat  pengaruh pemberian jambu biji merah terhadap penurunan kadarmalondialdehide pada pemain sepak bola Garuda Bintang Deli Serdang Kab. Deli Serdang yangmendapatkan aktivitas fisik maksimal”.
MANFAAT REFORMASI AGRARIA BAGI PEMENUHANHAK-HAK ASASI PETANI Pristi Suhendro L
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4757

Abstract

After the end of the Cold War caused the collapse of the socialist countries, the ideas and policies ofliberalization, privatization and modernization became the dominant current of thought.The rise of theneo-liberals have created an atmosphere that was not conducive to the idea of Agrarian Reform (RA).Anexample is the rampant land disputes that human casualties.The dispute occurred in almost all areasand involves almost all sectors.Based on reports BPKPA (2000), at least 1742 cases recorded as landdisputes in Indonesia, the largest in the 25 provinces.Then the dispute was followed by 12 cases ofabduction, 24 cases of murder, 39 cases of shootings, 151 terror cases, 163 cases of torture, 212 cases ofintimidation, and 763 arrests.Agrarian condition at some time in fact a product of the operation of fourinteracting factors, namely: (a) historical legacy, (b) internal dynamics, (c) government interventionthrough its policies, and (d) external intervention such as, large private companies both domestic andforeign, the movement of the "Transational Corporation" (TNC), the fund provider agencies.AgrarianReform should be "Sustainable", namely:First: Agrarian Reform policy must consider environmentalsustainability. In this context, techno-farming or a subordinate part of the eco-farming.The land mustnot be distributed marginal lands that can only be productive in the short and prone to erosion.Preciselyfor the rights of generations to come, it would require conservation of resources, namely foodproduction: soil, water, and biodiversity.Second, from the socio-political aspects, sustainability AgrarianReform requires two things: a.AgrarianReform should not be discriminatory.Rural women should beinvolved role.B.Need to be created and maintained a democratic atmosphere that ensures the existenceof association, and the strengthening of farmer organizations.Agrarian Reform is a big agenda butfundamental.Therefore, the necessary co-operation between the various parties, especially "those whoare in favor of the interests of the people, centered on small farmers and farm workers and those whowant to unite in the struggle for agrarian reform in order to materialize into reality.
KEWIRAUSAHAAN DALAM AGRIBISNIS Hendra Saputra
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4762

Abstract

Kewirausahan adalah  kemampuan kreatif dan inovatif yang dijadikan dasar, kiat, dan sumberdaya untuk mencari peluang menuju sukses. Adapun yang menjadi imbalan berwirausaha antaralain berupa laba, kebebasan, dan keputusan menjalani hidup. Tantangan dalam berwirausahaantara lain kerja keras, tekanan emosional, dan kegagalan. Sedangkan langkah-langkahmemulai berwirausaha antara lain adalah mengenali peluang usaha, optimalisasi potensi diri,fokus dalam bidang usaha dan berani memulai.Agribisnis merupakan kegiatan yang unik diantaranya produk utamanya makhluk hidupdan ketidak pastian produksi yang berbasis biologis. Oleh karena itu kewirausahaan dalamagribisnis tidak luput dari resiko usaha.Wirausahawan agribisnis harus memiliki kemampuan kreatifdan inovatif serta memiliki semangat pantang menyerah dan ulet.
PENGEMBANGAN PERMAINAN TRADISIONAL DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANIDI TINGKAT SEKOLAH Samsuddin Siregar
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4753

Abstract

“Pengembangan permainan tradisional dalam pembelajaran pendidikan jasmani khususnyapembelajaran lompat jauh, siswa merasa lebih senang dan tertarik dalam mengikuti proses belajarmengajar. Permainan rakyat atau permainan tradisional sebagai asset budaya bangsa perludilestarikan, digali dan ditumbuh kembangkan, karena selain merupakan olahraga atau permainanuntuk mengisi waktu luang, juga memiliki potensi untuk dapat lebih dikembangkan sebagai permainanyang bisa membantu dalam mencapai tujuan pendidikan. Dapat dimengerti bahwa permainantradisional dapat membantu dalam mencapai tujuan pembelajaran. Misalkan untuk pokok materilompat jauh, untuk memilih permainan tradisional yang akan digunakan dalam pembelajaran lompatjauh, guru harus melakukan penyeleksian permainan yang diutamakan memiliki hubungan karakteristikgerak dan otot apa yang digunakan secara dominan sesuai dengan gerakyang ada dalam lompat jauh.sehingga dengan penyeleksian yang cocok maka akan meningkatkan proses dan hasil belajar lompatjauh lebih efisien dan efektif”.
PENEKANAN IDE POKOK DALAM PENGGUNAAN KALIMAT EFEKTIFPADA MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI KELAS A REGULER 2013 Halimatussakdiah Halimatussakdiah; Justhin Andrew A. S
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 19, No 74 (2013)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v19i74.4758

Abstract

The study objective was to determine whether accounting education student classA regular 2013 canunderstand and recognize effective sentences, particularly in the use of force or emphasis in a sentenceeffectively.The method used is descriptive qualitative method , the research procedure that usesdescriptive data in the form of words-written or spoken words of people-men and actors can beobserved. In this case, the authors use a questionnaire to assist in the research.The results achieved arestill many students that accounting education class A regular 2013 that do not understand the sentenceeffective, especially how to recognize an emphasis on effective sentence.The conclusions obtained fromthis research is that there are many students who do not understand the use of effective sentence. Thatstudents who do not understandthe sentence to understand the material effective, learning should bedone again on the matter.

Page 1 of 2 | Total Record : 12